Apa Itu Google Wave?

Bookmark and Share
Jika Anda telah mendengar desas-desus tentang Google mengubah dunia, internet, dan cara orang menggunakannya Anda mungkin merasa sedikit skeptis.
Pertama, Google Wave tidak akan tersedia bagi semua orang. Google akan mengirimkan undangan ke 100.000 non-developer mulai dari 30 September. Jika Anda ingin terus mendapat update dari Google Wave Anda dapat sign up di Google Wave Update. Siapa tahu, mungkin Anda mendapatkan undangannya.

Jadi apakah Google Wave itu ? Untuk memahaminya ada sedikit definisi dari Mashable :
” Ini merupakan hibrida dari email, web chat, IM, dan project management software. Diskusi juga terdapat di Google Wave. Anda akan melihat teman Anda mengetik karakter demi karakter. Google Wave juga mendukung kemampuan untuk menarik “attachment” dari desktop Anda ke Google dan mengirimkannya segera kepada siapa pun yang ada di dalam percakapan.

Untuk mendapatkan info lebih jauh lagi Anda dapat mengeceknya pada “The Complete Guide to Google Wave” di mashable. Anda akan mendapatkan terminologi, info tentang gadget, wave robots dan wave embedding.


Post Tags : definisi google wave, apa saja yang bisa dilakukan dengan internet, apa saja yang bisa dilakukan di internet, apa saja yang dapat dilakukan di internet?, apa saja yang dilakukan pada internet, management software windows apa saja ya?, panduan google wave, pencarian apa saja yang dapat dilakukan di internet, program yang dapat di lakukan di internet


Source : http://islam-download.net



{ 0 komentar... Views All / Send Comment! }

Posting Komentar

Powered By Blogger